Pages

Tuesday, October 9, 2012

Cisco Fundamental : Jaringan Terkonvergensi



Seiring dengan penggunaan berbagai layanan, tiap layanan memiliki set aturan (protocol) tertentu yang berbeda satu sama lainnya.



            Untuk mengefisiensikan jaringan, dan memungkinkan kolaborasi dan pengembangan lebih lanjut, jaringan yang terpisah-pisah tersebut akan dijadikan satu. Hal ini disebut jaringan terkonvergensi.


            Jaringan terkonvergensi, memungkinkan konsolidasi jaringan yang berbeda menjadi platform yang sama. Pada jaringan terkonvergensi, ada banyak titik akhir dan perangkat terspesialisasi, sebagai contoh PC, PDA, telepon, TV, dan retail POS (Point Of Sales). Tapi semua menggunakan satu infrastruktur jaringan yang sama.

sumber : Cisco Fundamental1, Joko Christian, M. Kom

No comments:

Post a Comment